Teks1

"SELAMAT DATANG"

Jumat, 28 Maret 2014

CYBER SPACE

A.Pengertian Cyber Space

Menurut saya cyber space (Dunia maya) yaitu sebuah dunia komunikasi dan internet berbasis komputer yang menawarkan realitas yang baru berbentuk virtual (tidak langsung dan tidak nyata).Kebanyakan orang beranggapan bahwa cyber space adalah dimana dunia kedua yang didalamnya banyak sekali Komunikasi informasi di dalam jaringan komputer seperti internet.
Cyberspace berakar dari kata latin Kubernan yang artinya menguasai atau menjangkau. Sedangkan kata Cyberspace pertama kali digunakan oleh William Gibson dalam novel fantasi ilmiahnya Neuromancer yang terbit pada tahun 1984.

Bab3.Ilmu Budaya Dasar Dalam Kesusastraan

Pendekatan Kesusastraan   

   IBD,yang semula dimanakan Basic Humanities,berasal dari bahasa inggris the humanities.istilah ini berasal dari bahasa Latin Humanus,yang berarti manusiawi,berbudaya dan halus.Jadi Humanities berkaitan dengan dengan masalah nilai,yaitu nilai kita sebagai homo humanus.Pada umum nya The Humanities mencakup filsafat,teologi,seni dan cabang –cabang yang termasuk sastra,sejrah,cerita rakyat,dan sebagainya.Pada pokoknya semua mempelajari masalah manusi dan budaya.Karena itu ada yang memperterjemahkan the humaniteis menjadi ilmu-ilmu kemanusiaan,ada juga yang menerjemahkan menjadi Pengetahuan Budaya.

   Hampir disetiap jaman,seni termasuk

Bab2.Manusia dan Kebudayaan

MANUSIA

Manusia merupakan makhluk sosial yang tidak dapat berdiri sendiri atau individu, manusia membutuhkan makhluk sesama untuk bisa berinteraksi dan bertahan hidup.
Unsur-unsur yang membangun manusia


  1. Manusia terdiri dari 4 unsur yang saling terkait

Sabtu, 15 Maret 2014

Bab1.Ilmu Budaya Dasar

 TINJAUAN TENTANG ILMU BUDAYA DASAR

Mata Kuliah Ilmu Budaya Dasar adalah salah satu mata kuliah yang membicarakan tentang nilai-nilai, tentang kebudayaan, tentang berbagai macam masalah yang dihadapi manusia dalam hidupnya sehari-sehari.Hal ini perlu, karena dirasakan kekurangan pada sistem Pendidikan kita,faktor-faktor lain yang menyebabkan, salah satu yang penting adalah sistem pendidikan kita amat sempit condong membuat manusia-manusia spesialis yang tidak berpandangan luas, Para lulusan perguruan kita kurang mempunyai tempat yang sama untuk berpijak.Dengan mendapatkan mata kuliah Ilmu Budaya Dasar mahasiswa diharapkan